Segala puji hanyalah milik Allah semata yang telah menciptakan manusia untuk memurnikan ketaatan kepada-Nya. Aku bersaksi bahwa tiada sembahan yang berhak diibadahi kecuali Allah yang Esa dan tiada sekutu bagi-Nya, dan aku bersaksi bahwa Muhammad adalah hamba dan rasul-Nya, yang diutus sebagai rahmat bagi alam semesta, shalawat Allah dan berkah-Nya tercurah atasnya, atas para shahabatnya, dan atas siapa saja menempuh jalannya dan mengambil petunjuknya hingga hari kiamat. Amma ba’du:
Sebagai makhluk kita akan mengadapi sakit dan kematian, baik sebagai orang yang sakit atau mati; atau menghadapi orang yang sakit dan mati, maka pada eBook kali ini kami ketengahkan kehadapan kita bersama “doa dan dzikir seputar sakit dan jenazah” dan disertai syarah (penjelasan)-nya, doa dan dzikir tersebut terdiri dari:
Sebagai makhluk kita akan mengadapi sakit dan kematian, baik sebagai orang yang sakit atau mati; atau menghadapi orang yang sakit dan mati, maka pada eBook kali ini kami ketengahkan kehadapan kita bersama “doa dan dzikir seputar sakit dan jenazah” dan disertai syarah (penjelasan)-nya, doa dan dzikir tersebut terdiri dari:
- Doa Kepada Orang Sakit
- Keutamaan Mengunjungi Orang Sakit
- Doa Orang Sakit yang Tidak ada Harapan Sembuh
- Men-Talkin Orang Sekarat
- Doa Saat Terkena Musibah
- Doa Saat Memejamkan Mata Mayit
- Doa Shalat Jenazah
- Doa Shalat Jenazah Anak-anak
- Doa Ta’ziah
- Bacaan Memasukkan Mayit ke Liang Kubur
- Doa Setelah Mayat Dimakamkan
- Doa Ziarah Kubur
- Ucapan Saat Melewati Kuburan Orang Kafir
Sumber: ibnumajjah.com